Pengelolaan Berita Dari dan Ke Eksternal Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW)

Richard Gordon Mayopu, Grivin Srisanto

Abstract


Public Relations merupakan suatu aktivitas komunikasi dua arah dengan public baik internal maupun eksternal perusahaan atau organisasi yang bertujuan untuk menumbuhkan saling pengertian, saling percaya, saling membantu dan kerjasama. Menangani wartawan, mengelola majalah perusahaan, dan mendokumentasikan kegiatan-kegiatan yang berhubungan dengan perusahaan merupakan kegiatan-kegiatan pada divisi Public Relations. Berbagai divisi di”ciptakan” dengan tujuan agar mengakomodir dan mempermudah kinerja Public Relations officer.  Sehingga sering kita temui berbagai divisi dengan penamaan berdasarkan kebutuhan perusahan atau lembaga, namun tetap melakukan kinerja dan fungsi seorang PR. Hal ini pun terjadi pada lembaga pendidikan tingkat perguruan Tinggi seperti Universitas Kristen Satya Wacana.


Keywords


Komunikasi

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 PAX HUMANA

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

ISSN Cetak : 2337-3512 || ISSN Online : 2548-3021

Tim OJS Pax Humana 2016


Google Scholar


Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.

Lisensi Creative Commons